Mungkin anda dan keluarga sering mengkonsumsi-nya dengan cara membeli-nya, tetapi jika anda membuat-nya sendiri rasanya akan lebih enak lagi dari olahan ikan tongkol lainnya, buat anda yang ingin mencoba membuat-nya sendiri tetapi anda tidak tahu dengan resep dan cara memasak-nya, kali ini anda gak perlu khawatir karena pada kesempatan kali ini saya akan berbagi resep beserta tips membuat-nya. anda penasaran-kan dengan resep ikan tongkol bakar ini ? agar anda tidak penasaran lagi, berikut ini adalah uraian-nya.
Bahan-bahan untuk membuat udang karang bakar :
- Siapkan ikan tongkol sekitar 1 ekor (dengan ukuran sedang)
Bumbu-bumbu :
- Siapkan mentega sekitar 30 gr
- Siapkan bawang putih sekitar 2 siung (di iris-iris)
- Siapkan bawang merah sekitar 6 bh (di iris-iris)
- Siapkan cabe merah sekitar 3 bh (di iris-iris)
- Siapkan tomat sekitar 1 bh (di iris-iris)
- Siapkan daun salam sekitar 2 lembar
- Siapkan daun pisang secukup-nya
- Siapkan lengkuas sekitar 2 cm (di memarkan)
- Siapkan garam sekitar 2 sdt
Cara memasak udang karang bakar yang enak :
1. Insang serta isi perut ikan di buang.
2. Setelah itu cuci hingga bersih, lalu bungkus menggunakan daun pisang.
3. Kemudian bakar di atas api (arang) sampai benar-benar matang, lalu angkat dan sisihkan dahulu.
4. Duri ikan di pisahkan dari daging-nya, setelah itu bagian daging yang berwarna putih di ambil, kemudian di suir-suir hingga halus.
5. Panaskan wajan, tuangkan minyak goreng, lalu bawang putih di tumis hingga baunya harum.
6. Tambahkan bawang merah, beserta cabe, tomat, daun salam, serta lengkuas kedalam tumisan bawang putih ttadi, (aduk-aduk hingga merata dan baunya wangi).
7. Setelah itu tambahkan daging ikan tongkol yang sudah di suir-suir tadi, beserta garam, secukup-nya, aduk-aduk kembali sampai semua bahan merata, dan suiran ikan terlihat lebih halus lagi.
8. Terakhir angkat, dan hidangkan bersama nasi/ sebagai isian roti.
Itulah resep ikan tongkol bakar yang enak, mungkin proses pembuatan-nya cukup ribet, tetapi rasa-nya akan membuat anda ketagihan untuk menikmati-nya. Ikan tongkol bakar ini sangat cocok bila di hidangkan bersama nasi putih yang pulen dan masih panas, tetapi ikan tongkol bakar ini juga sangat cocok di jadikan sebagai isian roti, dan tentunya menyantap-nya bersama keluarga anda, di jamin deh rasanya akan lebih nikmat lagi. Bagaimana anda ingin mencoba membuat ikan tongkol bakar ini bukan ? Sekian resep ikan tongkol bakar dari kami, semoga saja bermanfaat untuk anda semua, dan selamat untuk mencoba.