Mungkin sebagian anda sudah mencoba menikmati-nya serta membuatnya, tetapi buat anda yang belum pernah membuat/memasak sendiri udang lombok ini, dan tentunya keluarga anda pasti ingin menikmati udang lombok masakan anda sendiri, nah jika anda tidak tahu dengan resep dan cara membuat-nya anda jangan khawatir karena pada kesempatan kali ini saya akan berbagi resep beserta dengan tips membuat-nya. Anda penasaran kan dengan resep udang lombok ini ? nah berikut di bawah ini saya akan menguraikan resep beserta cara memasak-nya.
Bahan-bahan untuk membuat udang lombok :
- Sediakan udang sebanyak 500 gr
- Sediakan tepung terigu sekitar 2 sdt
- Sediakan gula sekitar 1 sdt
- Sediakan cuka sekitar 1/4 sdt
- Sediakan minyak goreng sekitar 4 sdm
- Sediakan cabe merah sekitar 4 bh
- Sediakan cabe hijau sekitar 4 bh
- Sediakan garam sekitar 2 sdt
Cara memasak udang lombok yang lezat :
1. Kupas udang dan bersihkan, Kemudian tiriskan hingga udang kering.
2. Kemudian udang di potong-potong kecil berukuran 2,5 cm.
3. Lumuri udang dengan cuka, garam, gula, serta tepung terigu, lalu diamkan sekittar 10 menit.
4. Belah cabe hijau, serta cabe merah menjadi 2 bagian, kemudian bagian bijinya di buang, lalu iris-iris cabe dengan panjang 2,5 cm.
5. Panaskan wajan, tuangkan minyak goreng sekitar 2 sdm, jika sudah panas irisan cabe merah serta cabe hijau di masukan.
6. Kemudian aduk-aduk sekitar 2 menit, tambahkan garam sekitar 1 sdt, aduk lagi, kemudian di angkat.
7. Pansakan wajan yang lain, tuangkan minyak goreng. jika minyak sudah panas, udang di masukan masak sampai berwarna sedikit merah muda (masak sembari di aduk-aduk).
8. Tambahkan cabe, diamkan sekitar 3 menit, kemudian angkat dan sajikan.
Demikian resep udang lombok yang enak, sangat gampang serta simple bukan cara membuat-nya ? Untuk membuat udang lombok ini sangat mudah sekali dan bahan yang di perlukan-nya pun sangat sederhana serta mudah untuk kita dapatkan. Selain memiliki cita rasa yang enak udang lombok memiliki tekstur yang empuk serta terasa enak sekali saat di kunyah. Udang lombok ini juga selalu di jadikan sebagai sajian saat berkumpul bersama keluarga. Bagaimana anda tertarik dengan resep yang kami bagikan kali ini ? tentunya anda harus mencoba membuat-nya sendiri di rumah dan hidangkan kepada keluarga anda. Sekian resep udang lombok dari kami, selamat untuk mencoba.