Cara memasak bacem ayam aroma pandan yang enak dan gurih

Bacem ayam aroma pandan memang sangat enak karena harum daun pandan, makanan ini selain rasanya yang enak cara memasaknya pun sangat mudah dan bumbu-bumbunya pun mudah didapat di pasaran, anda patut untuk mencoba mempraktekkannya dirumah agar anda bisa menyiapkan menu sarapan anda dengan bacem ayam aroma pandan ini. jika anda ingin mencoba mempraktekkannya maka ikuti resep cara memasak bacem ayam aroma pandan yang saya berikan dibawah ini.

Cara  memasak bacem ayam aroma pandan yang enak dan gurih, resep bacem ayam aroma pandan

Bahan-bahan untuk membuat bacem ayam aroma pandan yang gurih:
  • Sediakan ayam sekitar 500 gram, lalu potong-potong
  • Sediakan air 300 ml
  • Sediakan bango bumbu ayam goreng bacem 1 bungkus
  • Sediakan daun pandan 2 lembar, lalu simpulkan
  • Sediakan minyak untuk menggoreng secukupnya.
Cara memasak bacem  ayam aroma pandan yang enak:
  1. Pertama, Masukkan air, ayam, dan bango bumbu ayam goreng kedalam panci.
  2. Lalu, masak menggunakan api yang sedang sampai airnya menyusut. lalu angkat dan dinginkan.
  3. Kemudian, panaskan minyak yang cukup banyak kedalam wajan. lalu tambahkan daun pandan dan ayam. goreng sampai berwarna cokelat, lalu angkat dan dinginkan.
  4. Setelah matang segera hidangkan dan santap selagi hangat.
Mudah sekali bukan cara memasak bacem ayam aroma pandan ini? Resep bacem ayam aroma pandan ini hanya cukup untuk 4 orang, jika porsinya ingin lebih banyak lagi anda bisa menambahkannya sesuai selera anda masing-masing. Mungkin hanya itu yang bisa saya berikan tentang resep bacem ayam aroma pandan ini semoga bermanfaat bagi anda semua.
 

Resep Masakan Template by Ipietoon Cute Blog Design